Webinar Series: University Roadshow - Instrumen Pencegahan Penghindaran Pajak: General Anti-Avoidance Rule di Indonesia

Free Events

Schedule:
Thursday, 19 August 2021

Activity Time:
10.00 a.m. - 11.30 a.m.

Where:
Live streaming via ZOOM ONLINE MEETING

Perilaku perusahaan multinasional dan pelaku bisnis mengalami perkembangan dari waktu ke waktu. Untuk memaksimalkan laba, berbagai cara ditempuh untuk meminimalkan biaya, termasuk salah satunya yaitu pajak. Keberadaan celah untuk melakukan penghindaran pajak telah menyalahi spirit of law dari suatu ketentuan pajak. Bahkan, tren global menunjukkan makin banyak negara yang menerapkan General Anti-Avoidance Rule (GAAR) untuk melindungi basis pajak. Lantas, apa GAAR ini?

Pembicara:

Dr. Elia Mustikasari, Msi., Ak., CA., CMA., BKP., BAK.
Dosen FEB Universitas Airlangga, Wakil Ketua II KAPj IAI, dan Sekretaris II IAI Jawa Timur

Moderator:

Nehemia Daniel Sohilait
Taxologist, Digital Transformation